Rabu, 16 November 2016

Bahan Alami Tradisional Untuk Obat Asam Lambung

Obat asam lambung digunakan untuk membantu mempercepat proses penyembuhan asam lambung. Obatnya terbuat dari racikan resep dokter. Namun bahan-bahan yang berasal dari alam berikut ini juga mampu menggantikan fungsi obat dokter. Bahan-bahan alami kini lebih digandrungi masyarakat, karena dipercaya mampu memberikan hasil yang lebih sehat dan efektif jauh dari bahan kimia hasil racikan laboratorium. Tapi pada kenyataannya hal tersebut tidak sepenuhnya benar.Untuk bisa sembuh dari asam lambung, anda membutuhkan komposisi yang seimbang antara bahan alami dengan racikan resep dari dokter. Karena pada dasarnya bahan-bahan yang anda temukan dialam sama saja memiliki kandungan yang terbatas, sehingga perlu dibantu dengan bahan laboratorium yang aman dan sudah teruji. Namun berikut ini adalah beberapa bahan alami yang bisa dijadikan obat beserta cara membuatnya. Mari disimak!



Obat Asam Lambung Dari Bahan Alami Tradisional

 
Jahe

Jahe pada kehidupan sehari-hari biasanya dijadikan sebagai salah satu bumbu dapur untuk menambah kelezatan rasa suatu makanan.Selain itu, jahe juga sering sekali digunakan untuk membuat minuman hangat.Jahe memang terkenal dengan banyak khasiat yang dimilikinya.Namun apakah jahe bisa menjadi obat asam lambung? Yaa, tentu saja bisa.Cara mengkonsumsinya adalah dengan takaran yang pas, yakni 2 sampai 4 gram saja. Disarankan untuk tidak terlalu banyak karena dapat membuat asam lambung memburuk.Jahe yang dikonsumsi dengan takaran tepat terbukti mampu menetralisir asam yang meningkat.

Air liur

Air liur diproduksi secara terus menerus.Apalagi ketika kita sedang mengunyah permen karet. Dikatakan bahwa air liur itu kemudian akan mengalir melalui tenggorokan, lalu masuk ke lambung. Air liur ternyata bukan air yang tanpa guna sama sekali, ia mampu membantu lambung menetralisir kadar asam yang menjadi berlebihan. Alat bantunya adalah permen karet, atau makanan lainnya yang mengharuskan anda mengunyah secara terus menerus.

Lidah buaya
Anda pasti pernah mendengar lidah buaya.Tanaman yang satu ini sering dipakai para wanita untuk melumuri kulit kepala mereka agar menjadi lebih sehat dan akar rambut menjadi lebih kuat.Pada kenyataannya, lidah buaya tidak hanya bermanfaat untuk kulit kepala dan kesehatan rambut saja lho.Lidah buaya juga bisa dijadikan sebagi obat asam lambung.Ketika seseorang menderita asam lambung, terkadang menyebabkan inflamasi pada lambung, nah lidah buaya ini dibuat menjadi jus untuk diminum.Ini bisa membantu meredakan inflamasi yang terjadi.

Dianjurkan anda mengimbangi pemakaian obat. Dengan mengkonsumsi bahan alami, konsumsi pula Colidan Fucoidan. Kapsul sari ganggang laut Jepang yang mampu melindungi lambung dari iritasi sehingga dapat mengembalikan kesehatan lambung secara optimal. Colidan merupakan obat asam lambung yang sudah diketahui dapat membantu anda mempercepat proses penyembuhan. Dengan meminum 1 kapsul sehari, asam lambung anda akan membaik.